Bermain chording bass adalah satu diantara teknik bermain improvisasi bass
yang cukup rumit karena kita harus mengenal banyak karakter dan warna chord
(kunci).
Namun permainan solo bass seperti ini sangat unik dan keren jika kita bisa
memaksimalkannya.
Dalam permainan bass seperti ini kita dituntut untuk memahami banyak
harmoni chord, progresi chord, hapal chord tones dan tentunya juga scale
yang berjalan diatasnya.
Video permainan bass ini hanya contoh permainan, bukan tutorial.. selamat
menyimak...
(Words & Lesson by Dani MKD @ReyalMusik)
Posting Komentar